hai.. sobat blogger
saat saya menginstall windows 8 di notebook saya, ada beberapa applikasi yang tidak bisa digunakan karena layar resolusi notebook tidak mendukung.Setelah saya googling,, ternyata cukup mudah untuk mengganti resolusi layar dari 1024x600 menjadi 1024x768.Nah, kali ini saya akan share buat kalian..cekidoot :D


  1. silahkan sobat buka regedit, caranya klik run kemudian ketikan "regedit"
  2. setelah itu buka HKEY_LOCAL_MACHINE\SYSTEM
  3. lalu buka CurrentControlSet
  4. kemudian pilih Control
  5. lalu pilih Class
  6. kemudian cari dan pilih {4d36e968-e325-11ce-bfc1-08002be10318}
  7. Pada folder 0000, pilih Display1_DownScallingSupported, dan ganti Value data menjadi 1 (jika tidak ada  buat sendiri dengan cara Klik menu edit pada regedit, pilih New, kemudian pilih DWORD (32bit) Value, buat dengan nama value Display1_DownScallingSupported dan value datanya 1)
  8. kemudian pada folder 0001, ganti dengan 1 juga

setelah selesai silahkan restart notebook anda..kemudian pilih resolusi yang diinginkan.
selesai.. semoga bermanfaat ya

Update : Cara Mengganti Resolusi Layar pada Notebook + Screenshot

Post a Comment Disqus

 
Top